Pages

Beragam Manfaat Kacang Mete yang Mengejutkan

Manfaat Kacang Mete
Siapa yang tidak mengenal kacang mete? Banyak yang menyebutkanya dengan kacang mente atau kacang mete. Kacang mete berasal dari Brazil, tetapi pada abad ke-16 bangsa protugis membawanya ke India. Sampai saat ini belum ada yang mengetahui pasti kapan kacang mete ini masuk dan dibudidayakan di indonesia. Dan ternyata didalam kacang mete tersebut menyimpan banyak sekali manfaat kacang mete bagi tubuh kita.

Berikut ini beragam manfaat kacang mete yaitu :
  • Mencegah kanker
Di dalam kacang mete terdapat proanthocyanidins beserta kadar tembaga tinggi yang dapat membantu melawan sel kanker dan membuat anda jadi terhindar dari sel kanker usus besar. Proanthocyanidins merupakan flavonol yang melawan sel tumor dengan cara menghentikan mereka untuk berkembang lebih lanjut.
  • Membuat jantung jadi sehat
Dibandingkan kacang jenis lain, kacang mete merupakan kacang dengan kadar lemak yang rendah juga bebas kolesterol dan mengandung anti oksidan. Lemak yang terkandung tersebut membentuk asam oleat yang sangat sehat untuk jantung. Jadi, benar-benar membuat anda jauh dari penyakit jantung.
  • Karena di kacang mete terdapat kandungan megnesium, sehingga dapat menurunkan tekanan darah tinggi
  • Dapat menurunkan tekanan darah tinggi
  • Untuk kesehatan rambut
Jika anda mengkonsumsi kacang mete dengan kadar tembaga penuh, itu dapat membantu rambut hitam yang sebelumnyan anda harapkan karena tembaga merupakan mineral yang dapat membantu rambut anda memiliki warna
  • Untuk kesehatan tulang an kesehatan saraf
Kacang mete dapat membantu kesehatan tulang karena mengandung megnesium yang sama pentingnya untuk kesehatan tulang. Dan baik juga untuk kesehatan saraf karena magnesium yang disimpan di permukaan tulang yang mencegah kalsium memasuki sel-sel saraf
  • Mencegah batu empedu
  • Sebagai anti oksidan
  • Membantu pencernaan
  • Membantu dalam berat badan 
Kebanyakan orang menganggap kacang mete sebagai lemak, tetapi mengandung kolestrol yang baik. Jadi itu bertentangan dengan kpercayaan mayoritas orang, mereka yang memakan kacang mete dua kali dalam seminggu berat badan menjadi berkurang dibandingkan dengan orang yang sedikit memakanya
  • Untuk kesehatan gigi dan gusi dengan adanya kandungan megnesium
  • Dapat menghilangkan radikal bebas yang menyebabkan masalah kesehatan dan juga membantu memanfaatkan kadar besi baik
  • Mampu menyaring sinar UV matahari dan dapat melindungi kita dari degenerasi manula


Ternyata yang kita bayangkan sebelumnya tentang manfaat kacang mete jauh berbeda dengan sebenarnya yang ternyata memiliki banyak kandungan yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh kita. Semoga apa yang saya berikan dapat bermanfaat bagi anda semua. Selamat menikmati.